LITERASI WAKAF: MEMBACA PENGGUNAAN ISTILAH YANG BERKAITAN DENGAN WAKAF DALAM AL-QUR’AN DAN HADIS

Materi ini merupakan bagian dari apa yang telah disampaikan dalam Kegiatan Literasi Zakat dan Wakaf yang diselenggarakan oleh Penerangan Agama Islam, Zakat, dan Wakaf Kanwil Kementerian Agama Provinsi Kalimantan Barat di Hotel Orchardz Pontianak, Senin, 15 Mei 2023 lalu. Dalam kegiatan ini turut menjadi narasumber Direktur... more →
Posted in: Fiqih, Kajian Islam

BERAGAMA MENGGUNAKAN HATI NURANI

Beragama dalam pengertian menjalankan ajaran agama Islam, bukan sekedar memiliki atau menganut agama. Sebagaimana istilah berpakaian, maksudnya menggunakan dan memakai pakaian itu, bukan sekedar memiliki pakaian hanya untuk dipajang dan disimpan. Hati dalam diri manusia sebagai wadah dan tempatnya iman dan keyakinan dalam... more →
Posted in: Kajian Islam

ERJABAT TANGAN USAI SHALAT FARDHU

Tema pembahasan kali ini adalah: “استحباب المصافحة عند اللقاء وبشاشة الوجه” Disunnatkan berjabat tangan ketika berjumpa dan selalu berwajah ceria dan senyum. Masalah berjabat tangan merupakan materi pembahasan dalam Kajian Hadis rutin Ahad Malam di Masjid Raya Mujahidin Pontianak. Mengingat... more →
Posted in: Fiqih, Kajian Islam

MENGAWAL KONSISTENSI PASCA RAMADHAN

Materi ini merupakan khutbah jumat 14 Syawal 1444 H/5 Mei 2023 yang disampaikan di Masjid an-Nur Polda Kalimantan Barat Jl. Ahmad Yani Pontianak. Alhamdulillah, hari ini tanggal 14 Syawal 1444 H, dua pekan pasca Ramadhan. Kita berharap dan tetap berusaha mengawal konsistensi terhadap hasil-hasil panen kebaikan di bulan Ramadhan. Ada... more →
Posted in: Kajian Islam

PERAN DAN KEDUDUKAN IMAM DALAM SHALAT DAN KEHIDUPAN MASYARAKAT (Bagian Pertama)

Judul dan materi ini telah disampaikan pada kegiatan Pelatihan Imam se-Kalimantan Barat Spesial Menyambut Ramadhan yang diikuti sekitar 280 peserta. Kegiatan ini berlangsung di Gedung Konferensi Universitas Tangjungpura diselenggarakan oleh Yayasan al-Izzah kota Pontianak. Pembicaraan mengenai Imam Masjid di Kalimantan Barat, diawali... more →
Posted in: Fiqih, Kajian Islam
1 3 4 5 6 7 17